5 Alasan Taiwan itu Menyenangkan
Saya merupakan salah satu orang yang termasuk telat ke Taiwan. Terus terang dari dulu nggak tertarik ke sana. Alasannya karena saya kurang menyukai traveling di Tiongkok daratan. Kalau pernah membaca...
View ArticleKe mana di Taiwan?
Kalau ke Taiwan, ke mana aja ya? Kemungkinan besar Anda akan mendarat di ibu kotanya Taipei dan tinggal di situ. Destinasi wajibnya ke menara Taipei 101, Chiang Kai Shek Memorial Hall, dan National...
View ArticleKiat #Staycation
Apakah itu staycation? Sebagian orang Indonesia menganggap artinya “menginap di hotel”. Padahal istilah staycation dalam bahasa Inggris itu sebenarnya berarti “liburan dengan tinggal di rumah sendiri...
View ArticleTraveling zaman dulu yang mungkin nggak kebayang di zaman sekarang
Saya sudah terbiasa traveling sejak kecil. Tidak ada yang hebat, saya merasa biasa-biasa saja. Saya justru merasa ‘aneh’ ketika traveling di zaman sekarang, lebih tepatnya sejak era ponsel dan...
View ArticleWhat to see and do in Almaty, Kazakhstan?
Kazakhstan? Hah? Di mana tuh? Ketemu Borat nggak? Ya, begitulah reaksi orang ketika saya bilang mau ke Kazakhstan. Negara yang merdeka dari Uni Soviet pada 1991 ini terletak di Asia Tengah, berbatasan...
View ArticleGimana caranya ke Kazakhstan?
Di postingan sebelumnya, saya sudah menulis tentang destinasi-destinasi menarik di sekitar Almaty. Kali ini saya mau menjelaskan informasi yang dibutuhkan untuk pergi ke Kazakhstan. Visa Bagi pemegang...
View ArticleWales, the Epic Land!
Bulan lalu saya keliling Wales bagian utara. Lumayan untuk menamatkan jejak kaki saya di empat ‘negara’ dalam United Kingdom yang terdiri dari England, Scotland, Wales, dan Northern Ireland. Dibanding...
View ArticleWales, the Epic Land! (2)
Ini adalah bagian kedua tentang jalan-jalan di Wales, setelah sebelumnya dibahas di sini. Epic Town Caernarfon – kota kecil yang menawan karena dikelilingi oleh tembok kuno yang dibangun pada abad...
View ArticleDisabled Traveler
Tak pernah menduga saya bisa menulis tentang pengalaman pribadi menjadi seorang yang disabled alias penyandang cacat. Istilah sopannya zaman sekarang disebut “difabel” yang berarti kelainan fisik...
View ArticleIceland indah?
Pertama kali mendengar nama negara Iceland (dalam bahasa Indonesia disebut “Islandia”) ini ketika backpacking di Eropa saat masih kuliah. Saat winter, saya sedang duduk menggigil kedinginan di bandara....
View ArticleMy most favorite travel songs
Kita suka sebuah lagu sebenarnya karena ada kenangan yang menempel padanya. Setuju? Nah, saat traveling kita punya “lagu kebangsaan” yang terus berputar. Pas lagi traveling-nya sih nggak berasa, tapi...
View ArticleBukan honeymoon di Halimun
Adakah tempat yang Anda merasa cinta sekaligus benci? Jakarta? Pasti! Tapi selain Jakarta, bagi saya adalah Halimun, nama kependekan dari Taman Nasional Gunung Halimun – Salak (TNGHS) di Jawa Barat....
View ArticleWisata dan makan enak di Madrid
Saya sudah pernah ke Spanyol, tapi entah kenapa saya melewatkan Madrid. Maka undangan dari Dwidaya Tour bekerja sama dengan Turismo Madrid dan Turkish Airlines untuk menjelajah Madrid pada 31 Oktober-5...
View ArticleIt’s Time for Taiwan!
Setelah traveling seminggu di Taiwan pada April 2017, saya balik lagi November 2017! Di tulisan terdahulu saya bilang mau balik, eh kesampaian. Meski Taiwan luasnya hanya sekitar propinsi Jawa Tengah,...
View ArticleHidup Dangdut!
Tulisan ini bermula di Banda Naira. Suatu malam di kota kecil itu ada acara pesta pernikahan dengan dangdutan. Saya yang doyan ikutan acara-acara penduduk lokal tentu menyambut gembira dan ikutan...
View ArticleKado Ulang Tahun
Sudah lebih dari 80 negara yang saya kunjungi, semua kisahnya tertuang dalam 13 buku yang telah saya terbitkan. Berkat dukungan Anda, saya bisa terus menulis untuk berbagi cerita dari setiap sudut...
View ArticleKencan Online di Eropa
Warning: Untuk 17 tahun ke atas Sebagai jomblo akut, saya disarankan oleh seorang teman cewek untuk menggunakan aplikasi online dating (bahasa Indonesianya “kencan daring”). Saya langsung antipati...
View ArticleAnambas kece banget!
Terus terang nama Anambas baru terdengar di telinga saya pada 2012 saat CNN menyebut Anambas sebagai salah satu dari Asia’s top five tropical island paradises. Saya jadi malu, masa orang bule lebih...
View Article[Adv] 5 Reasons Why You Should Stay in Club Med
Club Med adalah jaringan resor global yang berpusat di Prancis sejak 1950 dan sampai saat ini sudah ada 71 resor di seluruh dunia. Konsep Club Med adalah premium all-inclusive holiday alias liburan...
View Article5 situs diving favorit di Indonesia
Indonesia dengan lebih dari 17.000 pulau adalah surga bagi pecinta pantai dan menyelam. Lokasi Indonesia yang termasuk ke dalam “Coral Triangle” merupakan pusat keanekaragaman hayati (biodiversity)...
View Article